FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN POLITIK

Unit Penjaminan Mutu (UPM) Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Bengkulu berkomitmen untuk menjaga dan meningkatkan kualitas akademik, penelitian, serta layanan pendidikan. Sebagai bagian dari sistem penjaminan mutu internal, UPM FISIP UNIB berperan dalam mengembangkan standar akademik yang unggul, melakukan evaluasi berkala, serta memastikan bahwa seluruh program studi memenuhi standar nasional dan internasional.

Melalui penerapan kebijakan mutu yang sistematis, UPM FISIP UNIB berupaya menciptakan lingkungan akademik yang inovatif, kompetitif, dan responsif terhadap perkembangan ilmu pengetahuan serta kebutuhan masyarakat. Dengan kolaborasi bersama dosen, mahasiswa, dan tenaga kependidikan, unit ini terus mengawal peningkatan mutu pendidikan guna menghasilkan lulusan yang kompeten, berintegritas, dan siap berkontribusi bagi bangsa.

Study ProgrameBAN-PT CertificateStatusAcreditation
Bachelor of Communication Science10928/SK/BAN-PT/Akred/S/IX/2021ValidExcellent
Bachelor of Sochiology1525/SK/BAN-PT/Akred/S/VI/2018ValidB
Bachelor of Library and Information Science5442/SK/BAN-PT/Akred/S/IX/2020ValidB
Bachelor of Socialwelfare1334/SK/BAN-PT/Ak-PNB/S/V/2019ValidA
Bachelor of Public Administration12625/SK/BAN-PT/Ak-PPJ/S/XI/2021ValidB
Bachlor of Journalism1824/SK/BAN-PT/Akred/S/V/2019ValidB
Master of Communication Science3055/SK/BAN-PT/Ak-PPJ/M/V/2022ValidB
Master of Socialwelfare4736/SK/BAN-PT/Akred/M/VIII/2020ValidB
Master of Public Administration
1394/SK/BAN-PT/Ak-PNB/M/V/2019
ValidB